Minggu, 04 November 2012

pendahuluan

Photography merupakan seni pengambilan gambar dari suatu obyek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai obyek tersebut pada media yang peka cahaya. Sejarah dari fotografi sendiri diambil dari bahasa inggris yang berarti  photography ,  berasal dari kata Yunani yaitu “Fos” : Cahaya dan “Grafo” : Melukis/menulis. 

Foto merupakan gambaran visualisasi dari beberapa kejadian / peristiwa yang dapat kita kenang dan dilihat kembali di kemudian hari. Untuk itu sebuah foto dapat menceritakan hal - hal suatu peristiwa, baik peristiwa dalam keadaan senang maupun dalam keadaan tidak senang. Pada masa sekarang ini dunia photography sangat berkembang pesat seiring mengikuti perkembangan jaman. Dengan jaman yang semakin modern dan teknologi semakin canggih, maka dunia photography juga semakin canggih.
-=*#*=-